Detail Cantuman Kembali

XML

Perbedaan pola asuh orangtua yang otoriter demokratis dan permisif terhadap kematangan emosi anak


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan pola asug orangtua yang otoriter, demokratis dan permisif terhadap kematangan emosi anak.
Subjek penelitian adalah seluruh siswa kelas II SLTPN 1 Jiwan Kabupaten Madiun tahun ajaran 2003/2004 yang berusia 11 sampai 14 tahun, 48 laki-laki dan 52 perempuan. Jumlah total subjkek penelitian sebanyak 100 siswa. Data diperoleh dengan metode angket, yaitu angket pola asuh orangtua dan angket kematangan emosi anak,.....


Maria Yuliastuti - Personal Name
Drs.Anton Sudarmanto,MS - Personal Name
Bernadus Widodo, S.Pd - Personal Name
2004/Bk/Yul/pp
2004/Bk/Yul/pp
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
2004
Madiun
xiii;56p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...