Detail Cantuman Kembali

XML

Pengaruh sikap empati konselor dan keterbukaan diri klien terhadap keberhasilan konseling


Persoalan yang dihadapi siswa dari waktu kewaktu tampaknya makin lama makin kompleks, baik persoalan yang berhubungan denagn pribadi, keluarga, dan masalah umum. Kompleksitas masalah yang demikian ini menuntut adanya media yang dapat membantu mengatasi permasalahan kehidupan siswa. Konseling merupakan salah satu upaya untuk membantu mengatasi konflik, hambatan, dan kesulitan dalam memenuhi kehidupan klien, sekaligus sebagai upaya untuk mencapai perkembangan pribadi yang optimal,......
Yohana Agnesta Afra Wajang - Personal Name
Dra. Fransisca M, M.M - Personal Name
Bernadus Widodo, S.Pd - Personal Name
2006/Bk/Waj/p
2006/Bk/Waj/p
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
2006
Madiun
xiv;96p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...