Detail Cantuman Kembali

XML

Kemampuan memahami puisi secara kognitif dalam rangka membaca puisi siswa kelas II Madrasah Aliyah Thoriqul Huda Babadan Dimong Kabupaten Madiun tahun ajaran 1992-1993


Membaca puisi merupakan kegiatan yang sangat besar nilainya dalam menunjang keberhasilan proses apresiasi sastra. Membaca puisi sebagai salah satu kegiatan bagi pengajaran puisi dalam pelaksanaannya memerlukan pemahaman yang mendalam terhadap puisi.Dengan tercapainya pemahaman terhadap puisi berarti juga diperoleh rasa menghargai, mengagumi, dan mencintai karya-karya sastra khususnya puisi. Denagn demikian penelitian tentang kemampuan membaca puisi itu sebenarnya erat sekali atau dapat dikatakan tak dapat dipisahkan hubungannya dengan penelitian apresiasi sastra,terutama apresiasi puisi,....
Suhariyanto - Personal Name
Drs.St Moeljono,M.PD - Personal Name
Prof.Dr Suripan Sadi Utomo - Personal Name
1993/Ind/Suh/k
1993/Ind/Suh/k
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
1993
Madiun
xiv,136p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...