Detail Cantuman Kembali

XML

Kemampuan mengapresiasi naskah drama siswa SMA Negeri Punung Pacitan ditinjau dari prestasi belajar bahasa Indonesia dan jenis kelamin


Apresiasi sastra di kalangan pelajar masih sangat mengecewakan, dalam arti para pelajar pada umumnya belum mampu menikmati karya sastra sebagaimana mestinya. Situasi semacam inin membuktikan bahwa pengajaran sastra di sekolah belum berhasil. Belum berhasilnya pengajaran sastra tersebut berarti dalam pengajaran sastra masih terdapat kelemahan-kelemahan, dan tampaknya belum mampu menghantarkan siswa untuk menghayati karya sastra secara wajar. Denagn demikian jelaslah kegiatan pengajaran sastra perlu mendapat perhatian. perhatian itu antara lain dilakukan dengan cara penelitian seperti yang penulis lakukan,.....
Tri Susiani - Personal Name
Drs.FX.Suwardo,M.Pd - Personal Name
Prof.Dr.Herman J Waluyo, M.Pd - Personal Name
1993/Ind/Sus/k
1993/Ind/Sus/k
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
1993
Madiun
xiii,176p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...