Detail Cantuman Kembali

XML

Unsur religius dalam kumpulan puisi Rindu Dendam karya J.E Tatengkeng


Dalam dunia pendidikan dan pengajaran, masalah sastra merupakan suatu masalah yang mendapat perhatian serius dari para ahli sastra dan pengamat sastra, berdasarkan pernyataan tersebut penulis dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui unsur religius dalam kumpulan puisi Rindu Dendam karya J.E Tatengkeng.
Metode yang digunakan penulis adalah metode penelitian kepustakaan. Pertama penulis mencari buku-buku yang berhubungan dengan pokok masalah, selanjutnya pepnuplis membaca dengan cermat serta mengumpulkan data dari buku-buku tersebut. Setelah data dalam buku teori terkumpul, penulis mengambil garis besarnya dan kemudian baru dijadikan dasar untuk membahas unsur religius dalam kumpulan puisi Rindu Dendam karya J.E. Tatengkeng
Sutrisno - Personal Name
Drs.St.Moeljono,M.Pd - Personal Name
Drs.FX.Suwardo,M.Pd - Personal Name
1994/Ind/Sut/u
1994/Ind/Sut/u
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
1994
Madiun
xiii,106p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...