Detail Cantuman Kembali

XML

Kemampuan menggunakan huruf kapital dalam kalimat pada wacana deskripsi siswa kelas III SLTP 3 Magetan Tahun Pelajaran 2000/2001


Dalam Garis-Garis Besar Program Pengajaran (GBPP) mata pelajaran Bahasa Indonesia disebutkan bahwa ketrampilan menulis adalah salah satu aspek pembelajaran yang harus dicapai. Padahal menulis bukan merupakan kegiatan yang mudah. pada saat pembelajaran menulis siswa masih belum dapat memahami tentang ejaan, khususnya penggunaan huruf kapital. Oleh karena itu penulis ingin meneliti seberapa tinggi kemampuan siswa kelas III SLTP Negeri 3 Magetan dalam menggunakan ejaan khususnya penggunaan huruf kapital,.........
Endang Susilowati - Personal Name
Drs.Gr.Mudjiyono, M.Pd - Personal Name
Dra.Agnes Adhani - Personal Name
2001/Ind/Sul/k
2001/Ind/Sul/k
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
2001
Madiun
x,56p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...