Detail Cantuman Kembali

XML

Analisis tokoh utama wanita dalam novel Sebuah Kapal karya NH> Dini


Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran penokohan dalam Novel Pada Sebuah Kapal karya NH. Dini, secara khusus tentang tokoh utama wanitanya. Aspek yang diamati adalah tentang : (1) pendidikan tokoh wanita, (2) kedudukan tokoh wanita dalam keluarga, (3) kelompok sosial dan peran tokoh wanita dalam masyarakat serta, (4) nilai budaya yang mendasari sikap tokoh wanita.
Hasil dari penelitian ini diharapak diperoleh manfaat: (1) mempermudah pembaca memahami dan mengintepretasikan karya sastra terutama novel Pada Sebuah Kapal karya Nh. Dini, (2) menjadi bahan masukan bagi guru untuk materi pengajaran sastra terutama yan menyangkut masalah penokohansecara umum, (3) menjadi bahan masukan atau referensi untuk penelitian yang lebih luas, misalnya keadaan wanita Indonesia dalam karya sastra pada dekade tertentu, (4) menjadi bahan acuan untuk memahami perilaku wanita melalui suatu karya sastra,......
Tartina Dwi Aris Setyowati - Personal Name
Drs.FX.Suwardo,M.Pd - Personal Name
Dra. M.Sayekti, M.Pd - Personal Name
2003/Ind/Set/a
2003/ind/Set/a
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
2003
Madiun
xiv,100p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...