Detail Cantuman Kembali
Analisis tema, perwatakan, dan nilai pendidikan novel Seandainya Aku Boleh memilih karya Mira W
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenyataan bahwa karya sastra sebagai ppengemban amanat sosial dapat diharapkan berfungsi membentuk pengaruh positif terhadap cara orang berfikir mengenai baik- buruk dan salah-benar.Karya sastra fiksi yang cukup bernilai sastra adalah sebuah novel yang berjudul Seandainya Aku Bolhe Memilih, karya Mira W. Dalam novel tersebut masalah yang dihadirkan adalah salah satu sisi kehidupan yang kompelks, seperti hubungan sosial, budaya, ketuhanan, maut, ketakutan, kecemasan dan cinta dalam arti yang lebih luas. Di samping itu novel Seandainya Aku Boleh Memilih karya Mira W juga dapat dipakai sebagai bahan pengajaran apresiasi karya sastra,........
2004/Ind/Dar/a
2004/Ind/Dar/a
Text
Indonesia
Universitas Katolik Widya Mandala Madiun
2004
Madiun
x,54p;bibl;lamp;28cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...